Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Slendytubbies 2D

Slendytubbies 2D

1.5
34 ulasan
989.8 k unduhan

Si imut kecil ini akan terlihat berbeda mulai sekarang

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

Slendytubbies 2D adalah gim tembak-menembak teror dalam format dua dimensi. Pemain mengendalikan 'teletubby' yang mengenakan topi ramah. Tujuan Anda adalah mengambil semua polong koster gemuk yang tersebar di setiap level. Masalahnya, Anda tidak sendirian di sini. Seiring dengan karakter utama Anda, ada juga makhluk jahat di ekor Anda, mencari mangsa untuk mengejar Anda.

Sistem kontrol Slendytubbies 2D simpel saja. Gunakan jempol kiri untuk menggerakkan sang tokoh, sedangkan jempol kanan untuk menyalakan dan mematikan senter. Di sebelah kanan juga tersedia tombol aksi yang dirancang untuk berlari serta mematikan dan menyalakan senter.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Apa yang sungguh membuat Slendytubbies 2D menonjol adalah level penyesuaian yang ditawarkan kepada pemain. Anda bisa memilih beberapa level yang berbeda, memilih jumlah polong koster yang bisa ditemukan, dan banyak lagi. Selain itu, Anda bisa mengotak-atik tokoh Anda sebebas-bebasnya.

Slendytubbies 2D adalah gim horor yang sederhana. Sifatnya yang polos akan membuat Anda ngeri dan terkejut. Satu hal yang pasti, Anda akan terus dihantui ketakutan sepanjang waktu bermain.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Informasi tentang Slendytubbies 2D 1.5

Nama Paket com.ZeoWorks.Slendytubbies2D
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Aksi/Petualangan
Bahasa B.Indonesia
Penerbit ZeoWorks
Unduhan 989,774
Tanggal 28 Mei 2018
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 1.20 Android + 2.3, 2.3.1, 2.3.2 1 Jan 2023
apk 1.11 Android + 2.3, 2.3.1, 2.3.2 26 Jan 2025
apk 1.1 Android + 10.9 Mavericks 14 Jan 2019
apk 1.0 Android + 2.3, 2.3.1, 2.3.2 16 Jun 2016

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Slendytubbies 2D

Penilaian

4.6
5
4
3
2
1
34 ulasan

Komentar

Lihat yang lainnya
amazingpurplegiraffe49299 icon
amazingpurplegiraffe49299
3 minggu lalu

Bermain game ini cukup menyenangkan.

Like
Balas
elpepito icon
elpepito
11 bulan lalu

Halo, hasilnya keren tapi kurang multiplayer, kan? Ketika saya masuk ke multiplayer, saya dikeluarkan dan masuk ke menu "(

8
1
sillybrownjackal65065 icon
sillybrownjackal65065
pada 2020

Saya menyukainya, tetapi ada bug yang membuat topi yang saya pasang tidak terlihat saat karakter saya memakainya.

7
Balas
er8cklanza icon
er8cklanza
pada 2020

Permainan super bagus, bahkan ada multiplayer.

26
Balas
handsomegreenduck82779 icon
handsomegreenduck82779
pada 2020

Wow, ini luar biasa.

26
Balas
adorablepurplepanther82353 icon
adorablepurplepanther82353
pada 2019

Saya sangat menyukainya, saya merekomendasikannya kepada semua orang.

39
Balas
Ikon Five Nights at Freddy's
Bisakah Anda bertahan satu malam di Freedy?
Ikon Escape from Playcare Chapter3
Ikuti petualangan pabrik mainan yang sarat puzzle
Ikon Granny
Kabur dalam lima hari... atau
Ikon Carrion
Game horor terbalik dengan kuasa makhluk yang berkembang
Ikon Evil Nun
Bertahan dan melarikan diri dari tangan biarawati jahat
Ikon REPO
Game horor daring kooperatif dengan tantangan berbasis fisika
Ikon Darkphobia
Sebuah game puzzle untuk mereka yang tidak takut gelap.
Ikon Horror Tale 3: The Witch
Angsuran ketiga dari saga yang menakutkan
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Five Nights at Freddy's
Bisakah Anda bertahan satu malam di Freedy?
Ikon Granny
Kabur dalam lima hari... atau
Ikon Carrion
Game horor terbalik dengan kuasa makhluk yang berkembang
Ikon Five Nights at Freddy's AR: Special Delivery
VR telah hadir untuk Freddy's
Ikon Slendrina: The Cellar
Waspadai Slendrina ketika Anda keluar dari ruang bawah tanah
Ikon The Baby In Yellow
Bayi jahat itu kini hadir di smartphone
Ikon Dead by Daylight Mobile
Kematian bukanlah satu-satunya jalan keluar
Ikon The Nun
Keluar dari sekolah, atau ditangkap oleh biarawati jahat
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Block Blast!
Pasangkan setiap kepingan untuk menghilangkan baris dan kolom
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon SIGMAX
Merasakan game battle royale dengan hingga 50 pemain